Buku Tamu

Cara Resmi Daftar Anggota Cliquers

Minggu, 21 Juli 2013
Share this Article on :


Mau jadi anggota resmi cliquers ?? yahh,, Cliquers adalah fans club resmi ungu.
UNGU telah membangun fan base mereka sekitar tahun 2006 dengan nama Cliquers  Kata ‘Cliquers’ awal mulanya diambil dari bunyi mouse komputer ketika di tekan ‘Click’, saat itu sedang musimnya main internet dan chatting dengan teman didunia maya. Selain itu ‘Click’ dimaknai pula sebagai suatu ungkapan doa agar seluruh fans dan UNGU bisa saling ‘Klik’ (baca : nyambung/terhubung) satu dengan lainnya.

Sekarang fans Ungu sudah menyebar rata di seluruh daerah di Indonesia. Bahkan meluas sampai Singapore, Hongkong dan Malaysia. Jumlahnya pun melonjak sampai 200.000 orang.

Yuk ambil bagian menjadi keluarga besar Cliquers  Hanya dengan uang Rp 75.000,- kamu bisa mendapat ID Card eksklusif dan Kaos ekslusif Cliquers.

Gimana cara dapetinnya ?
Kirim email kosong ke cliquers.unity@gmail.com dan kamu akan segera mendapat balasan email berupa petunjuk dan formulir pendaftaran Cliquers.
Atau bisa juga dengan datang dan isi formulir pendaftaran di Trinity Optima Production setiap hari Senin-Jumat pk. 10.00-17.00 lt.3

Sekian info ndha cliquers kali ini, tentang Cara Resmi Daftar Anggota Cliquers. Semoga bermanfaat.


Next Prev home
 

Animasi

Animasi

animasi

Artikel Paling Populer

Berikan Nilai Anda ?

~ Denda Cliquers Blog Menyediakan Berbagai Artikel || Info-Info Seputar Teknologi Dan Software || Download Software || Download Lagu || Info, Sejarah Dan Kumpulan Lagu Ungu Khusus Para Ungu Cliquers || Trik-Trik Blog || Terimakasih Sudah Berkunjung ~